Jumat, 04 November 2011

Fundamental :Euro Mungkin Uji 1.3900 di Asia – Bednarik


  • Euro bergerak menguat dalam 2 hari, bergerak naik ke tinggi sesinya di level 1.3855 sebelum akhirnya sedikit merosot untuk ditutup di level 1.3822 di sesi AS, 75 pips diatas harga pembukaan.
  • Euro sendiri menguat terhadap dollar AS setelah PM Yunani, Papandreou memberikan indikasi bahwa ia tidak akan melakukan referendum untuk rencana bantuan Eropa, memuluskan sentiment resiko dari kekhawatiran kejatuhan Yunani.
  • Dari sisi teknikal, Valeria Bednarik, pimpinan analis dari FXstreet.com yang mencatat: “grafik per jam menunjukkan harga sedang dalam pergerakan menuju area 1.3830 untuk Fibonacci walau mencapai level tingginya dekat 1.3854, dengan indicator bullish walau kehilangan momentum. Grafik dengan jangka waktu yang lebih lama juga menunjukkan mata uang tersebut cenderung bergerak ranging menjelang data payroll AS. Diatas harga sebelumnya, pengujian level 1.3900 terlihat mungkin untuk terjadi saat sesi Asia hari ini”.
  • Untuk pergerakan turunnya, level support berada di 1.3765, 1.3720 dan 1.3680. Untuk pergerakan naiknya, level resistance berada di 1.3830, 1.3855 dan 1.3900. (fxs)

0 komentar:

Posting Komentar

InstaForex
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | GreenGeeks Review